BTS sukses menyabet dua penghargaan di MTV Video Music Awards 2019.
MTV Video Music Awards 2019 digelar pada 26 Agustus pukul 18.00 waktu setempat. Di ajang penghargaan tersebut BTS diumumkan sebagai pemenang untuk kategori Best Group sekaligus Best K-Pop untuk lagu hit mereka "Boy With Luv" yang berkolaborasi dengan Halsey. Baik Best Group maupun Best K-Pop merupakan kategori yang baru diciptakan tahun ini, sehingga membuat BTS menjadi pemenang pertama untuk kategori ini.
.@bts_bighit wins BEST GROUP at the #VMAs πΉ pic.twitter.com/iKdzplycXMβ Video Music Awards (@vmas) August 27, 2019
CONGRATS @bts_bighit on BEST K-POP #VMAs π pic.twitter.com/NO3sTVdzKJβ Video Music Awards (@vmas) August 26, 2019
BTS sendiri tidak hadir dalam acara tersebut, karena saat ini mereka tengah dalam masa rehat.
Selamat untuk BTS!(3025)
Sumber: 1 / 2
Komentar
Posting Komentar